Solid Surface 1

Solid Surface

Solid Surface.

Solid Surface 1Solid surface adalah material sintetis mirip dengan batu granit atau batu marmer yang terbuat dari campuran akrilik, polyesteresin, pigmen warna dll. Solid surface memiliki banyak keunggulan. Jika batu marmer atau batu granit memiliki pori-pori pada permukaannya, maka solid surface tidak memiliki pori-pori.

Keungulan Solid Surface :

  • Kuat, ringan, dan tahan gores, Tahan panas, Tahan benturan, Tahan gores, kalaupun sampai tergores bisa di hilangkan dengan cara dipoles.
  • Higienis, tidak berpori, tidak menimbulkan noda. Tidak akan kotor, karena noda tidak menempel serta sol id surface permukaannya tidak berpori, tidak meresap air sehingga top table tetap higenis.
  • Mudah dibersihkan dan mudah perawatannya. Solid Surface mudah dibersihkan karena permukaan solid urface tidak mempunyai pori sehingga air dan noda tidak akan meresap.
  • Seamles , sambungan tidak nampak Sambungannya tidak terlihat sehingga tampilan lebih cantik.
  • Sangat mudah di bentuk Solid Surface elastis serta fleksibel sehingga mudah di bentuk sesuai desain anda. Tidak seperti batu granit ataupun batu marmer yang kaku.